Pada saat membeli kopi kita harus menganalisa kopi tersebut untuk mengetahui mutu kopi dan nilai harga yang ada pada kopi tersebut agar kita tidak mengalami kerugian saat menentukan harga kopi tersebut, sehingga kopi yang kita beli tidak jauh berbeda jumlahnya setelah selesai proses produksi.

Berikut langkah-langkah dalam menganalisa mutu kopi:
  
1.    Analisis saat membeli kopi

Pada saat akan membeli kopi asalan perlu dilakukan analisa untuk mengetahui mutu kopi sehingga harga yang akan kita bayar berdasarkan analisa mutu kopi tersebut.

Analisa yang dilakukan pada saat membeli kopi yaitu:

a.  Analisa Pra-sampling

Sampel diambil (secara acak) dari truk sebelum muatan dibongkar, sekitar 30% dari total seluruhnya masing-masing 100g setiap karung (sekitar 30 karung setiap truk). Sampel diambil secukupnya dari bagian atas, tengah dan bawah karung.

Analisa mutu yang perlu dilakukan saat prasampling adalah:
·   Kadar air
·   Ukuran biji kopi
·   Nilai cacat
·   Kulit dan gelondong
·   Material bukan kopi (misalnya debu, batu, kayu, dll)
·   Bila ada bau atau benda-benda lain, dilakukan uji cita rasa (cupping)

b.  Analisa sample setelah dibongkar
Setelah melakukan analisis pra-sampel, barang dibongkar untuk diambil masingmasing
100 g setiap karungnya. Analisa mutu yang dilakukan sama dengan analisa pra-sampel. Karena sample diambil dari setiap karung, hasil analisa akan akurat, karena itu akan dijadikan sebagai basis untuk proses selanjutnya.

2.    Analisa selama Proses Produksi

Selama proses produksi kita juga lakukan analisa agar kopi yang sudah kita beli sesuai dengan apa yang kita inginkan baik jumlah maupun mutu.  Analisa yang dilakukan selama proses produksi yaitu:

a.    Pada saat proses pengeringan, analisa yang dilakukan adalah:
·      Mengamati kadar air biji kopi setelah keluar dari pendingin
·      Perhatikan warna biji (secara visual) setelah dikeringkan untuk menghindari biji terbakar
·      yang terjadi jika temperature oven terlalu tinggi

b.    Pada Destoners, kita mengecek supaya tidak ada batu lagi, di mana mesin ini (Destoner) bisa diatur ke standar yang diinginkan (nol).

c.    Pada Graders, kita mengecek ukuran dari setiap ayakan untuk mengetahui apakah biji kopi ukuran besar dan kecil tercampur yang seharusnya terpisah.

d.    Pada Gravity, nilai cacat diperiksa untuk menentukan grade hasil produksi apakah diperlukan untuk meningkatkan grade melalui sortir warna atau tidak.

e.   Pada saat pengarungan, kita melakukan tes analisa untuk memastikan mutu barang setiap karungnya, misalnya:
·   kadar air
·   ukuran biji kopi
·   nilai cacat atau persentase cacat.

3.    Analisa setelah produksi dan siap untuk diekspor

Analisa yang dilakukan setelah proses produksi yaitu:

a. Analisa Lot
Setelah barang disusun per bagian, analisa mutu dilakukan secara lengkap, misalnya:
·         kadar air
·         ukuran biji kopi
·         nilai cacat secara rinci atau persentase cacat
·         uji cita rasa.

Hasil tes Analisa Lot akan dilaporkan ke penjualan untuk dijadikan bahan pertimbangan mereka dalam menjual.

b. Analisa Siap Ekspor
Kita mengambil sampel biji kopi dari setiap karung yang akan dimasukkan ke dalam kontainer untuk dilakukan analisa:
·         kadar air
·         nilai cacat atau persentase cacat (triage)
·         ukuran biji kopi
·         uji cita rasa.

Sampel akan disimpan di laboratorium sampai barang diterima dan tidak ada keluhan (komplain) dari pihak pembeli.

Semoga bermanfaat....
Share artikel ke: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg

3 komentar:

  1. KISAH NYATA..............
    Ass.Saya ir Sutrisno.Dari Kota Jaya Pura Ingin Berbagi Cerita
    dulunya saya pengusaha sukses harta banyak dan kedudukan tinggi tapi semenjak
    saya ditipu oleh teman hampir semua aset saya habis,
    saya sempat putus asa hampir bunuh diri,tapi saya buka
    internet dan menemukan nomor Ki Kanjeng saya beranikan diri untuk menghubungi beliau,saya di kasih solusi,
    awalnya saya ragu dan tidak percaya,tapi saya coba ikut ritual dari Ki Kanjeng alhamdulillah sekarang saya dapat modal dan mulai merintis kembali usaha saya,
    sekarang saya bisa bayar hutang2 saya di bank Mandiri dan BNI,terimah kasih Ki,mau seperti saya silahkan hub Ki
    Kanjeng di nmr 085320279333 Kiyai Kanjeng,ini nyata demi Allah kalau saya tidak bohong,indahnya berbagi,assalamu alaikum.

    KEMARIN SAYA TEMUKAN TULISAN DIBAWAH INI SYA COBA HUBUNGI TERNYATA BETUL,
    BELIAU SUDAH MEMBUKTIKAN KESAYA !!!

    ((((((((((((DANA GHAIB)))))))))))))))))

    Pesugihan Instant 10 MILYAR
    Mulai bulan ini (juli 2015) Kami dari padepokan mengadakan program pesugihan Instant tanpa tumbal, serta tanpa resiko. Program ini kami khususkan bagi para pasien yang membutuhan modal usaha yang cukup besar, Hutang yang menumpuk (diatas 1 Milyar), Adapun ketentuan mengikuti program ini adalah sebagai berikut :

    Mempunyai Hutang diatas 1 Milyar
    Ingin membuka usaha dengan Modal diatas 1 Milyar
    dll

    Syarat :

    Usia Minimal 21 Tahun
    Berani Ritual (apabila tidak berani, maka bisa diwakilkan kami dan tim)
    Belum pernah melakukan perjanjian pesugihan ditempat lain
    Suci lahir dan batin (wanita tidak boleh mengikuti program ini pada saat datang bulan)
    Harus memiliki Kamar Kosong di rumah anda

    Proses :

    Proses ritual selama 2 hari 2 malam di dalam gua
    Harus siap mental lahir dan batin
    Sanggup Puasa 2 hari 2 malam ( ngebleng)
    Pada malam hari tidak boleh tidur

    Biaya ritual Sebesar 10 Juta dengan rincian sebagai berikut :

    Pengganti tumbal Kambing kendit : 5jt
    Ayam cemani : 2jt
    Minyak Songolangit : 2jt
    bunga, candu, kemenyan, nasi tumpeng, kain kafan dll Sebesar : 1jt

    Prosedur Daftar Ritual ini :

    Kirim Foto anda
    Kirim Data sesuai KTP

    Format : Nama, Alamat, Umur, Nama ibu Kandung, Weton (Hari Lahir), PESUGIHAN 10 MILYAR

    Kirim ke nomor ini : 085320279333
    SMS Anda akan Kami balas secepatnya

    Maaf Program ini TERBATAS .

    ReplyDelete
  2. Ternyata ada 3 poin penting dalam menentukan mutu / kualitas kopi. Saya baru tahu mengenai hal ini. Terimakasih banyak.

    ReplyDelete
  3. Ternyata untuk menghasilkan kopi berkualitas tinggi dan bercita rasa enak dan harum, harus melalui serangkaian proses yang begitu panjang.

    ReplyDelete